Rush Yakin MU Pasti Ngebet Ingin Hentikan Liverpool
Dimas Ardi Prasetya | 22 Februari 2019 20:48
Bola.net - - Legenda Liverpool Ian Rush meyakini Manchester United pasti akan sangat bernafsu untuk bisa mengalahkan The Reds demi menggagalkan peluang mereka meraih gelar juara liga.
Liverpool sudah hampir tiga dekade tidak memenangkan gelar juara liga. Mereka terakhir kali juara pada musim 1989-90.
Mereka nyaris juara lagi pada musim 2008-09 dan 2013-14. Dan pada musim ini, mereka kembali bersaing untuk bisa meraih trofi Premier League pertamanya.
Saat ini Liverpool ada di posisi kedua klasemen dengan raihan 65 poin dari 26 pertandingan. Posisi pertama diduduki oleh Manchester City yang mengoleksi 65 poin dari 27 pertandingan.
Hentikan Liverpool
Rush mengatakan bahwa biasanya pendukung Liverpool yang berteriak agar tim mereka menghentikan laju MU agar tidak juara liga. Namun ia mengatakan kini hal yang sebaliknya yang terjadi.
"Saya pikir itu akan lebih penting bagi Man United karena biasanya sebaliknya," kata Rush kepada Goal International.
"Saya yakin para pendukung Man United mengatakan 'kami ingin mengalahkan Liverpool dan menghentikan mereka memenangkan liga'. Pendukung Liverpool telah mengatakan bahwa untuk waktu yang lama dan sekarang sebaliknya. Itu membawa yang terbaik di Manchester United," serunya.
Duel Seru
Saat ini Liverpool sedang sedikit goyah karena kehilangan beberapa pemain pilarnya. Namun mereka tetap tim yang kuat dan berbahaya.
Di sisi lain, MU sedang tampil hebat-hebatnya. Mereka tampil atraktif dan haus gol. Oleh karena itulah Rush meyakini pertempuran keduanya akan berlangsung seru dan enak ditonton.
"Ini akan menjadi pertandingan yang luar biasa. Manchester United memainkan sepakbola yang bagus sekarang dan Liverpool memainkan sepakbola yang bagus," ujarnya.
"Ini akan menjadi pertandingan yang luar biasa," seru Rush.
Berita Video
Berita video vlog Bola.com pada hari kelima di Phnom Penh, Kamboja, kali ini berbagi cerita dari latihan Timnas Indonesia U-22 sampai berkunjung ke salah satu lokasi killing field, Choeung Ek.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






