Salah Curhat pada Coutinho soal Ketertarikan Real Madrid
Haris Suhud | 6 Mei 2018 02:18
Bola.net - - Pemain bintang Liverpool, Mohamed Salah, dikabarkan telah membocorkan soal ketertarikan Real Madrid pada Philippe Coutinho. Final Liga Champions tahun ini kemungkinan akan menjadi titik balik dalam kariernya.
Pemain asal Mesir tersebut gabung dengan Liverpool pada musim panas lalu dari AS Roma. Musim ini, Salah menjadi idola baru bersama The Reds di mana ia telah mengumpulkan 43 gol dari 47 penampilan di semua kompetisi. Penampilannya tersebut membuat Liverpool lolos ke babak final Liga Champions musim ini.
Coutinho meninggalkan Liverpool pada bulan Januari lalu. Pemain asal Brasil tersebut bergabung dengan Barcelona.
Meskipun tak berada dalam satu tim, menurut laporan yang dilansir Daily Star, antara Salah dan Coutinho masih sering menjalin komunikasi. Dalam paparnya, Salah mengungkapkan pada Coutinho bahwa ia akan menjadi incaran Real Madrid. Final Liga Champions akan menjadi kunci terkait hal ini.
Dari pihak Real Madrid sebenarnya mendambakan mendatangkan Neymar. Tapi mendapatkan mantan pemain Barcelona tersebut dikatakan cukup sulit karena Neymar sendiri baru gabung dengan PSG musim lalu. Oleh karena itu, Salah bisa menjadi alternatif.
Kemudian dari pihak Liverpool diklaim siap melakukan negosiasi dengan klub lain soal Salah jika mampu menjuarai Liga Champions musim ini.
Dalam laporan tersebut, selain bicara soal transfer, Salah dan Coutinho juga bercerita soal pertandingan. Coutinho mengatakan bahwa dirinya percaya bahwa Liverpool mampu memberikan kejutan pada Real Madrid di final nanti agar tak jadi juara Liga Champions tiga kali secara beruntun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






