Sarri Ingin Buat Hazard Tampil Lebih Ganas Lagi
Editor Bolanet | 18 Juli 2018 22:24
Sarri baru mulai menangani Chelsea sejak akhir pekan kemarin. Tepatnya pada hari Sabtu 14 Juli 2018.
Ia sudah menemui sebagian dari para pemainnya. Ia juga sudah terlihat memimpin mereka berlatih. (cfc/dim)
Belum Bertemu Hazard

Meski demikian, Sarri masih belum bertemu dengan Hazard. Sebab sang winger saat ini masih berlibur.
Ia sekarang tengah bersantai di Marbella, Spanyol. Jatah liburan didapatkannya setelah ia bermain di Piala Dunia 2018 bersama timnas Belgia.
Hazard sendiri sukses membawa timnya melaju jauh di Rusia. Belgia dibawanya menempati peringkat tiga setelah mengalahkan timnas Inggris.
Target Sarri

Sarri mengaku tak sabar lagi untuk bisa bekerjasama dengan Hazard. Manajer berusia 59 tahun ini juga menegaskan ia ingin membuat winger 27 tahun itu tampil lebih hebat lagi.
Hazard adalah pemain tingkat tinggi dan salah satu dari dua atau tiga pemain Eropa terbaik, dan jelas saya ingin bersenang-senang selama seminggu bersamanya, dan juga pada hari pertandingan karena ini akan berarti hasil yang baik dan kami akan kompetitif di akhir musim, tuturnya pada situs resmi klub.
Saya berharap saya akan bisa meningkatkan kemampuan dirinya. Ini sulit karena ia telah mencapai tingkat yang sangat tinggi, aku Sarri.
Mungkin Hengkang

Sayangnya keinginan Sarri itu bisa jadi tak terlaksana. Sebab Hazard santer disebut bakal cabut ke Real Madrid.
Kabarnya Madrid akan membelinya satu paket bersama dengan Thibaut Courtois. Mereka berdua disebut akan dibeli seharga 150 juta pounds.
Yang terbaru, Hazard malah dikabarkan telah menerima tawaran kontrak dari Madrid. Meskipun hanya secara verbal.
Hazard sendiri sebelumnya sudah memberikan isyarat bahwa ia akan meninggalkan Chelsea. ia ingin mencari pengalaman baru.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Proses Adaptasi di Chelsea Berjalan Cepat
Liga Inggris 19 Januari 2026, 07:00
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
-
Chelsea Bekuk Brentford 2-0, Liam Rosenior Full Senyum!
Liga Inggris 18 Januari 2026, 14:56
-
Hasil Chelsea vs Brentford: The Blues Menang Lewat Gol Joao Pedro dan Cole Palmer
Liga Inggris 18 Januari 2026, 00:06
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


