Sarri Klaim Chelsea Bisa Kalahkan Timnas Inggris
Aga Deta | 12 Januari 2019 10:17
Bola.net - - Maurizio Sarri merasa cukup yakin kalau Chelsea bisa mengalahkan timnas Inggris.
Inggris meraih prestasi yang cukup bagus di Piala Dunia 2018 kemarin dengan menembus babak semifinal. Itu merupakan semifinal pertama mereka sejak tahun 1996.
Namun, Sarri memandang persiapan tim menjadi perbedaan besar antara tim nasional dengan klub. Pelatih timnas tidak punya waktu yang lama untuk membentuk timnya sebelum memasuki turnamen.
Chelsea Bisa Kalahkan inggris
Oleh karena itu, Sarri berani berpikir Inggris akan bakal takluk dari Chelsea. Menurutnya, tim nasional akan kesulitan jika melawan klub top Eropa karena tidak punya persiapan matang.
"Chelsea mengalahkan timnas Inggris? Saya pikir bisa, kenapa tidak? kata Sarri seperti dilansir Goal.
Tak Tertarik Piala Dunia
Sarri mengaku tidak senang melihat pertandingan di Piala Dunia. Menurutnya, tidak ada yang bisa dipelajari dari sana.
"Saya tidak melihat Piala Dunia. Saya tak melihat satu laga pun di Piala Dunia. Saya tidak suka tim nasional, karena tidak ada yang bisa dipelajari dari sana.
"Itu normal saja, karena setiap pelatih punya pemikiran yang sama dengan saya. Menjadi tidak biasa untuk mengatakannya. Mustahil mempersiapkan sebuah tim dengan baik dalam 30 hari.
"Saya pikir itu juga normal karena di klub Anda punya waktu untuk mengatur tim tetapi di tim nasional Anda tidak punya waktu sehingga sangat sulit melihat tim yang terorganisir di Euro atau Piala Dunia. Itu hanya masalah waktu."
Video Pilihan
Berita video Time Out yang membahas para lima pelatih pengganti yang sukses di klub klub Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Baru Lima Bulan Bersama, Alejandro Garnacho Mau Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:20
-
Bermodal Main 4 Bek, MU Diprediksi Bakal Tumbangkan Arsenal di Akhir Pekan Ini!
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:12
-
Manchester United Pilih Pemain Real Madrid Ini Sebagai Penerus Casemiro?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:01
-
Waduh! Jamu MU, Satu Pemain Kunci Arsenal Ini bakal Absen?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:51
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:47
LATEST UPDATE
-
Peringatan Capello: 2 Laga Ini Bisa Tentukan Nasib Scudetto Milan
Liga Italia 24 Januari 2026, 03:47
-
Capello Buka Alasan Allegri Ogah Bahas Scudetto Meski AC Milan Tampil Solid
Liga Italia 24 Januari 2026, 01:19
-
Prediksi Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:29
-
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:08
-
Prediksi Arsenal vs Man United 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 22:12
-
Proliga 2026: Kalahkan Medan Falcons, Livin Mandiri Raih Kemenangan Perdana
Voli 23 Januari 2026, 21:59
-
Prediksi Barcelona vs Oviedo 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 21:55
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


