Satu Telepon dari Mourinho, Fellaini Tampil Beringas
Editor Bolanet | 22 Agustus 2016 09:49
Gelandang Belgia tampil bagus di dua pertandingan melawan Bournemouth dan Southampton, usai sebelumnya kerap mendapat kritik dari suporter MU sejak ia bergabung dari Everton pada 2013 silam.
Fellaini bermain dengan baik. Saya benar-benar mengubah hubungan saya dengannya dan saya bahagia dengan hasil yang kami raih. Mungkin sebuah panggilan telepon sederhana bisa membuat perbedaan pada pemain yang tidak merasa dicintai, pemain yang ketika bursa transfer dibuka, semua orang mengatakan bahwa ia akan pergi. Semua orang mengatakan dia bukan untuk saya, tutur Mourinho pada laman resmi klub.
Mungkin sebuah panggilan telpon sebelumnya, sesudah presentasi saya sebagai manajer Manchester United, mengubah banyak hal. Saya katakan padanya 'Lupakan semua yang kamu baca. Bersama saya, kamu tidak akan pergi, pasti'.
Mungkin kepercayaan diri yang ia punya sama sekali tak diduga. Semakin tim terorganisir akan kian muda bagi pemain untuk percaya diri. Ia sudah bermain dengan Michael Carrick, bermain bagus dengan Ander Herrera, dan juga bermain bagus dengan Paul Pogba. [initial]
(manu/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









