Schneiderlin Kirim Ancaman ke Liverpool dan MU
Asad Arifin | 8 Februari 2017 17:49
Bola.net - - Gelandang anyar , Morgan Schneiderlin memberikan ancaman kepada Liverpool dan Manchester United. Schneiderlin mengancam akan membawa Everton untuk mengkudeta posisi kedua tim di klasemen Premier League.
Everton saat ini berada di posisi ke-7 klasemen sementara hingga pekan 24. The Toffes memiliki koleksi 40 poin. Dibandingkan dengan rivalnya, maka mereka hanya terpaut jarak lima dan enam poin saja. Peluang untuk menyalip terbuka lebar.
Dengan Liverpool ada enam poin, Manchester United lima poin, jadi kenapa tidak? Kami bisa menyalip mereka jika bisa bermain dengan baik. Kami harus mengakhiri musim dengan kuat sehingga bisa mempersembahkan Liga Europa untuk musim depan kepada fans kami, kata Schneiderlin.
Kami ingin berada di posisi yang lebih baik pada akhir musim dan kami ingin menyalip tim yang berada di atas kami, tandasnya.
Everton punya modal yang cukup baik untuk mewujudkan ambisinya tersebut. Bomber Romelu Lukaku sedang tampil tajam di hadapan gawang lawan. Hal ini berdampak pada performa Everton yang tidak pernah merasakan kekalahan pada tujuh laga terakhir di Premier League.
Selain itu, Schneiderlin juga menyebut hubungan antara pelatih Ronald Koeman dan para pemain sangat bagus. Koeman punya peran penting untuk menjaga motivasi penggawa Everton untuk terus bermain lebih baik.
Koeman mengatakan apa yang akan dipikirannya. Tapi itu hal yang penting. Dia selalu ingin para pemain menjadi lebih baik. Dia sangat dingin. Dia selalu terkontrol saat kondisi berjalan baik maupun buruk. Dia adalah seorang pemenang, tutup Schneiderlin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







