Seandainya Conte Bertahan, Willian: Saya Pindah!
Asad Arifin | 13 Agustus 2018 23:46
- Winger Chelsea, Willian, menegaskan jika dirinya bakal pindah ke klub lain pada bursa transfer musim panas 2018 ini. Hal itu akan dia lakukan ketika Antonio Conte tetap jadi manajer Chelsea.
Hubungan Willian dengan Conte memang tidak harmonis. Manajer asal Italia pun kerap memainkan Willian sebagai pemain pengganti, atau bahkan diparkir. Conte tak menyukai gaya bermain Willian.
Sementara itu, saat Conte masih belum dipecat Chelsea, Willian banyak didekati oleh klub lain. Salah satunya adalah Manchester United, klub yang diarahkan oleh Jose Mourinho. Mourinho adalah sosok manajer favorit Willian.
Selain itu, pemain berusia 30 tahun juga sempat masuk daftar belanja Barcelona. Willian jadi pemain yang diharapkan oleh seorang Lionel Messi untuk didatangkan oleh Barca.
Mantap Bertahan di Chelsea

Namun, sebuah keputusan diambil oleh manajemen Chelsea dengan mendepak Conte dan Willian pun mantap bertahan. Kini, tidak ada niat lagi pada benak Willian untuk pindah dari Stamford Bridge.
Apakah saya akan beberapa bertahan di Chelsea jika Conte tetap di sini? Jelas tidak. Tidak ada peluang saya akan bertahan, tegas Willian dikutip dari FourFourTwo.
Saya sekarang bertahan. Saya berada di sini karena saya ingin bermain untuk Chealsea. Saya hanya akan pindah ketika Chelsea sudah tidak lagi membutuhkan jasa saya, tegas pemain 30 tahun.
Jadi Andalah Sarri

Video Menarik

(fft/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bermodal Main 4 Bek, MU Diprediksi Bakal Tumbangkan Arsenal di Akhir Pekan Ini!
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:12
-
Manchester United Pilih Pemain Real Madrid Ini Sebagai Penerus Casemiro?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:01
-
Waduh! Jamu MU, Satu Pemain Kunci Arsenal Ini bakal Absen?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:51
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:47
-
Saingi Liverpool, MU Juga Kejar Bintang Tottenham Ini
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:40
LATEST UPDATE
-
Capello Buka Alasan Allegri Ogah Bahas Scudetto Meski AC Milan Tampil Solid
Liga Italia 24 Januari 2026, 01:19
-
Prediksi Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:29
-
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:08
-
Prediksi Arsenal vs Man United 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 22:12
-
Proliga 2026: Kalahkan Medan Falcons, Livin Mandiri Raih Kemenangan Perdana
Voli 23 Januari 2026, 21:59
-
Prediksi Barcelona vs Oviedo 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 21:55
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Persik Kediri 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 19:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


