Semakin Jengah dengan Sikapnya, Manchester United Ancam Putus Kontrak Cristiano Ronaldo
Ari Prayoga | 15 Agustus 2022 12:47
Bola.net - Raksasa Premier League, Manchester United dikabarkan mengancam untuk memutus kontrak Cristiano Ronaldo karena semakin jengah melihat sikap sang megabintang.
Hanya semusim usai kembali ke Manchester United, Ronaldo diklaim sudah ingin hengkang. Penyebab utamanya adalah Setan Merah tak bermain di Liga Champions musim 2022/23 ini.
Ronaldo pun memilih tak mengikuti tur pramusim Manchester United, dan baru bergabung dengan tim di masa-masa akhir jelang Premier League musim baru yang tayang di Vidio, SCTV, dan O Channel dimulai.
Sikap Cristiano Ronaldo

Meski kini sudah kembali bermain, akan tetapi Ronaldo terus-menerus menunjukkan sikap menyebalkan baik di dalam maupun di luar lapangan.
Saat menghadapi Rayo Vallecano di laga uji coba terakhir sebelum liga dimulai,erlihat mendebat instruksi manajer Erik ten Hag dan kedapatan meninggalkan stadion lebih cepat.
Terbaru, Ronaldo memperlihatkan ekspresi kekecewan dengan sangat jelas kala Manchester United kebobolan di laga kontra Brentford, Sabtu (13/8/2022) kemarin.
Bahkan, Ronaldo terlihat tidak mau menyalami Ten Hag ketika berjalan menuju ruang ganti setelah peluit panjang berbunyi.
Ancaman Manchester United

Kini seperti dilansir Sky Sports, Manchester United kabarnya mendesak Ronaldo untuk segera memperbaiki sikapnya atau berisiko kontraknya diputus di tengah jalan.
Hal ini jelas menjadi sebuah plot twist mengingat sebelumnya Manchester United selalu menegaskan bahwa Ronaldo tidak dijual pada musim panas ini.
Ronaldo mendapat kontrak selama dua tahun disertai opsi perpanjangan selama setahun. Artinya, jika tak ada perpanjangan yang diaktifkan, kontrak CR7 akan habis pada akhir musim 2022/23.
Klasemen Premier League 2022/23
Sumber: Sky Sports
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Head to Head Arsenal vs Man United: Tuan Rumah Unggul, tapi Ada Catatan Menarik
Liga Inggris 24 Januari 2026, 13:48
-
Marc Marquez Alami Kecelakaan di Sirkuit Aspar saat Latihan Jelang MotoGP 2026
Otomotif 24 Januari 2026, 12:56
-
Arsenal vs Manchester United: Meriam London Superior, Setan Merah Terancam
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:44
-
Baru Cetak 9 Gol dari 27 Laga, Gyokeres Flop di Arsenal? Ini Kata Arteta
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:11
-
Man City vs Wolves: Menanti Debut Marc Guehi, Obat Pusing Guardiola
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:02
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Man City vs Wolves - Link Nonton Premier League/Liga Inggris di Vidio
Liga Inggris 24 Januari 2026, 15:00
-
Head to Head Arsenal vs Man United: Tuan Rumah Unggul, tapi Ada Catatan Menarik
Liga Inggris 24 Januari 2026, 13:48
-
Marc Marquez Alami Kecelakaan di Sirkuit Aspar saat Latihan Jelang MotoGP 2026
Otomotif 24 Januari 2026, 12:56
-
Pergeseran Taktik dan Budaya: Cara Alvaro Arbeloa Menyatukan Real Madrid
Liga Spanyol 24 Januari 2026, 12:54
-
Arsenal vs Manchester United: Meriam London Superior, Setan Merah Terancam
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:44
-
Tempat Menonton Malut United vs Persik Kediri: Apakah Disiarkan TV Nasional?
Bola Indonesia 24 Januari 2026, 12:15
-
Baru Cetak 9 Gol dari 27 Laga, Gyokeres Flop di Arsenal? Ini Kata Arteta
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:11
-
Man City vs Wolves: Menanti Debut Marc Guehi, Obat Pusing Guardiola
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:02
-
Michael Carrick Puji Kualitas Kobbie Mainoo Jelang Ujian Berat Kontra Arsenal
Liga Inggris 24 Januari 2026, 11:57
-
Cole Palmer Diterpa Isu Homesick, Rosenior Tegaskan Sang Bintang Bahagia di Chelsea
Liga Inggris 24 Januari 2026, 11:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




