Sesumbar Kocak Fans Liverpool Setelah Menang atas West Ham: Kapan Kalahnya Liverpool?
Aga Deta | 25 Februari 2020 08:21
Bola.net - Liverpool kembali menunjukkan keperkasaannya saat berjumpa dengan West Ham. The Reds mampu mengalahkan The Hammers dengan skor 3-2 pada lanjutan Premier League di Stadion Anfield, Selasa (25/2/2020) dini hari WIB.
Kemenangan tersebut membuat Liverpool kian dekat ke gelar juara Premier League 2019-2020. The Reds hanya butuh empat kemenangan lagi untuk mengamankan titel musim ini.
Perjuangan pasukan Jurgen Klopp memetik tiga poin pada laga kali ini tidak mudah. Bahkan, Liverpool sempat tertinggal terlebih dulu hingga menit ke-54.
Liverpool awalnya membuka keunggulan melalui Georginio Wijnaldum pada menit ke-9. Tetapi, West Ham malah balik unggul lewat Issa Diop (12') dan Pablo Fornais (54).
Meski tertinggal, Mohamed Salah dan kawan-kawan tidak panik. The Reds akhirnya bangkit dan balik memenangi pertandingan penting tersebut.
Comeback kemenangan Liverpool dipastikan melalui gol Mohamed Salah pada menit ke-68 dan Sadio Mane di menit ke-81.
Kemenangan gemilang tersebut tentu saja disambut gemilang fans Liverpool. Suporter The Reds pun ramai-ramai sesumbar kocak di media sosial, apalagi gelar juara Premier League makin dekat ke genggaman.
Berikut ini sesumbar kocak fans Liverpool setelah comeback mengesankan kontra West Ham United.
1. Reaksi Liverpool ketika West Ham Unggul 2-1
2. Respons Sadio Mane saat West Ham Bilang Akan Menyudahi Rekor Tak Terkalahkan Liverpool
3. Guardiola Hanya Bisa Menatap Nanar
4. Haters Liverpool Hanya Bisa Menatap Tak Percaya
5. Reaksi Fans Manchester United Lihat Liverpool Samai Rekor Setan Merah pada 1999
6. Begini Reaksi Fans Liverpool terhadap Supoter Lawan
Rival: Liverpool bermain buruk dan beruntung bisa menang melawan West Ham
Begini reaksi fans Liverpool: kami tak peduli
7. Reaksi The Reds ketika West Ham Unggul
8. Tak Mungkin Terjadi
9. Cuma Bisa Begini Lihat Liverpool Menang Lagi
10. Kenyataan Memang Sering Menyakitkan
Ketika fans rival berpikir Liverpool akan akan, tapi menang 3-2
Liverpool: kenyataan memang sering menyakitkan
11. Kapan Kalahnya Liverpool?
12. Siap-siap Juara
13. You Will Never Walk Alone
14. Cara Martin Tyler Berjalan Pulang Setelah Liverpool Menang di Menit-menit Akhir Lagi
15. Duel Liverpool Vs West Ham Seperti Rollercoaster
16. Sempat Keringat Dingin
"Seperti ini lihat Liverpool vs West Ham"
Disadur dari: Bola.com/Penulis Yus Mei Sawitri
Published: 25 Februari 2020
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







