Shearer Yakin Sanchez Gabung MU Bukan Karena Uang
Rero Rivaldi | 28 Januari 2018 05:40
Bola.net - - Alan Shearer yakin Alexis Sanchez memilih bergabung dengan Manchester United bukan karena uang.
Pemain Chile sebelumnya membuat banyak fans Gunners patah hati usai memutuskan tak memperpanjang kontraknya di Arsenal.
Sanchez sempat berulangkali dikaitkan dengan Manchester City, namun United kabarnya menawarkan gaji lebih tinggi hingga akhirnya berhasil membuat kepala sang striker menoleh.
Namun menurut Shearer, uang bukan satu-satunya faktor yang membuat Sanchez tertarik datang ke Old Trafford.
Kita harus menerima bahwa hal semacam ini memang melibatkan banyak uang. Semuanya bakal kian besar. Transfer Neymar membuat semuanya jadi naik, tutur Shearer di BBC.
Jumlah uang yang mereka keluarkan memang besar, namun percaya atau tidak, ini adalah keputusan yang bagus untuk Manchester United. Dia tidak pergi karena uang. Dia bisa saja menunggu dua atau tiga bulan lagi dan mendapat lebih banyak uang di musim panas.
Shearer menambahkan: Sanchez akan memberikan pengalaman. Dia akan memberi gol dan assist. Dia akan membuat United menjadi lebih baik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40 -
Tak Kunjung Cetak Banyak Gol, Arsenal Dinilai Kemahalan Beli Gyokeres, Setuju Nggak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:41
LATEST UPDATE
-
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03 -
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04