'Sikap Diego Costa Tercela'
Rero Rivaldi | 16 Januari 2017 15:30
Bola.net - - Garth Crooks belum lama ini mengkritik Diego Costa, usai sang pemain membuat ulah di klubnya.
Costa disebut bersitegang dengan staff Chelsea, usai ia dikabarkan mendapat tawaran menggiurkan dari Tiongkok pekan lalu. Pemain Spanyol kabarnya tertarik untuk pindah ke Liga Super Tiongkok, yang ingin membayarnya 30 juta pounds per pekan.
Antonio Conte menolak klaim tersebut dan mengatakan Costa mengalami cedera punggung.
Crooks tidak menyalahkan Costa yang ingin melipatgandakan gajinya, namun ia melakukannya dengan cara yang salah.
Saya kira sikap striker Chelsea, Diego Costa, tercela. Tidak hanya ia membuat rekannya kecewa, namun ia juga kini membahayakan kans timnya untuk meraih gelar juara liga, tutur Crooks menurut BBC.
Saya tidak ada masalah dengan pemain profesional yang ingin gajinya naik tiga kali lipat. Namun cara ia melakukannya benar-benar tak bisa diterima.
Harusnya ada cara yang lebih baik bagi seorang profesional untuk menunjukkan sikapnya, selain seperti itu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









