Sikut Arsenal, MU Juga Ikut Buru Lemar
Serafin Unus Pasi | 23 Desember 2017 20:50
Bola.net - - Keinginan Arsenal untuk mendapatkan Thomas Lemar musim depan mendapat ancaman serius. Rival senegara mereka, Manchester United disebut juga tertarik memboyong pemain Monaco pada musim panas nanti.
Seperti yang sudah diketahui, Lemar merupakan salah satu target transfer Arsenal pada musim panas ini. Winger 23 tahun itu kerap dikabarkan akan hengkang ke London, namun pihak AS Monaco berhasil membatalkan kepindahan tersebut pada musim panas lalu.
Beberapa minggu terakhir, rumor kepergian Lemar kembali menguak. Bahkan kubu AS Monaco yang sebelumnya ingin mempertahankan sang pemain malah dikabarkan sudah siap kehilangan Lemar jika ada tawaran yang masuk.
Arsenal sendiri dikabarkan akan memanfaatkan momentum ini untuk mendapatkan jasa bintang Timnas Prancis itu. Namun menurut laporan Yahoo Sport, keingann mereka itu terancam gagal karena Manchester United juga turut mengincar sang pemain pada bursa transfer nanti.
Jose Mourinho dikabarkan tertarik untuk menjajal aksi Lemar di lini serang United musim depan. Untuk itu ia meminta jajaran direksi klub untuk melakukan pendekatan kepada kubu Monaco.
United sendiri dipastikan harus merogoh kocek cukup dalam untuk Lemar. Pasalnya AS Monaco dikabarkan mematok harga sebesar 90 juta pounds untuk sang winger.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








