Sissoko Mengaku Butuh Waktu di Tottenham
Afdholud Dzikry | 16 Desember 2016 09:15
Bola.net - - Gelandang Tottenham Hotspur, Moussa Sissoko mengatakan bahwa dia membutuhkan waktu untuk beradaptasi di Spurs. Namun ditegaskan olehnya bahwa dia sekarang semakin menyatu dengan kehidupan barunya di White Hart Lane.
Tottenham memecahkan rekor pembelian klub mereka untuk memikat Sissoko dari klub terdegradasi musim lalu, Newcastle United. Namun gelandang Prancis tersebut terseok-seok menemukan tempat di tim utama.
Bahkan sebelumnya dia sempat mendapatkan kritik dari pelatih Mauricio Pochettino yang mengatakan bahwa gelandang 27 tahun tersebut tak layak untuk dipertimbangkan masuk dalam timnya.
Bagi saya, pelatih mengatakan apa yang dia pikirkan. Bagi saya itu sama, datang ke tempat latihan dan mencoba untuk memberikan yang terbaik, sambungnya.
Saya tahu apa yang bisa saya lakukan untuk tim. Saya tahu apa level saya, sambungnya.
Saya hanya perlu beberapa waktu untuk siap pada segala sesuatunya karena ini adalah perubahan besar bagi saya. Sekarang saya mengerti dan segala sesuatunya lebih baik bagi saya, dan itu hal bagus, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kata Roberto De Zerbi Soal Jadi Manajer Manchester United: Gossip Doang Itu Mah!
Liga Inggris 22 Januari 2026, 16:40
-
Kabar Baik Juventus! MU Mundur dari Perburuan Jasa Jean-Philippe Mateta
Liga Inggris 22 Januari 2026, 16:36
-
Berubah Pikiran, Fabrizio Romano Pastikan Pemain MU ini Tidak Jadi Pindah
Liga Inggris 22 Januari 2026, 16:28
-
Manchester United Siapkan Dana Belanja untuk Boyong Ruben Neves di Januari 2026
Liga Inggris 22 Januari 2026, 15:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Pisa 24 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 08:00
-
Kebiasaan Nyentrik Hugo Ekitike: Hobi Gonta-ganti Gaya Rambut di Liverpool
Liga Champions 23 Januari 2026, 04:59
-
Juventus Memang Sempat Kesulitan Menghadapi Benfica
Liga Champions 23 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







