Stoke City Bantah Akan Datangkan Luke Shaw
Serafin Unus Pasi | 8 April 2017 20:30
Bola.net - - Pelatih Stoke City, Mark Hughes buka suara mengenai isu ketertarikan klubnya kepada bek Manchester United, Luke Shaw. Hughes menyebut isu tersebut hanya bohong belaka karena Shaw dianggap sebagai target yang tidak realistis bagi The Potters.
Masa depan Shaw di Manchester United sendiri memang tengah dalam tanda tanya yang besar. Bek berusia 22 tahun itu tidak mendapat jam bermain yang cukup di Manchester United selama musim ini.
Tidak hanya minim bermain, kondisi Shaw ini semakin memburuk dengan kritikan tajam Jose Mourinho. Pelatih Manchester United itu tidak sungkan-sungkan untuk mengkritik Shaw secara terbuka di depan Media.
Kondisi tersebut membuat Shaw digosipkan akan hengkang ke beberapa klub. Beberapa nama yang santer dihubungkan dengan mantan pemain Southampton ini adalah Stoke City dan Tottenham Hotspur.
Namun kubu Stoke City sendiri membantah akan mendatangkan Shaw pada musim panas nanti. Memang kami selalu mengamati pemain-pemain terbaik, namun transfer itu [Shaw] sangat tidak realistis untuk kami. ungkap manajer Stoke City, Mark Hughes baru-baru ini.
Shaw sendiri belakangan ini menegaskan akan bertahan di Manchester United. Ia berjanji akan bekerja lebih keras untuk mendapat kepercayaan Jose Mourinho kembali.
Baca Juga:
- Mourinho Idamkan Chicharito di MU: Ia Mampu Cetak 20 Gol
- Catatan Tak Terkalahkan MU Buat Mourinho Optimis
- Wayne Rooney Absen Lawan Sunderland
- Eks Bomber MU Cole Terpaksa Lakukan Transplantasi Ginjal
- Jika Gagal Masuk Liga Champions, MU Tak Bisa Rekrut Griezmann
- Young Senang Valencia Sanggup Bungkam Kritik di MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Lazio vs Juventus 27 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 19:37
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs PSM Makassar 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:35
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persita Tangerang 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56








