Sturridge Absen Lawan Madrid dan Chelsea?
Editor Bolanet | 31 Oktober 2014 07:31
- Striker , Daniel Sturridge, bisa jadi akan absen hingga akhir November, terkait cedera lutut yang ia alami. Itu berarti sang pemain bakal absen di tiga laga penting yang akan dimainkan klubnya.
Pemain asal Inggris itu bakal punya kemungkinan absen saat The Reds menghadapi Newcastle, Real Madrid, dan , menurut laporan yang diturunkan oleh The Mirror.
Manajer Liverpool, Brendan Rodgers, sudah mengakui sebelumnya bahwa sang pemain kemungkinan tidak akan bermain saat tim menghadapi Newcastle akhir pekan ini. Namun hingga saat ini sang bos masih belum berkomentar mengenai kemungkinan menghadapi Chelsea atau Madrid.
Sturridge sudah tak bermain di level senior semenjak bulan Agustus silam. Ia diperkirakan baru bisa beraksi pada 23 November, ketika Liverpool menghadapi Crystal Palace di Premier League. [initial]
(mir/rer)
Pemain asal Inggris itu bakal punya kemungkinan absen saat The Reds menghadapi Newcastle, Real Madrid, dan , menurut laporan yang diturunkan oleh The Mirror.
Manajer Liverpool, Brendan Rodgers, sudah mengakui sebelumnya bahwa sang pemain kemungkinan tidak akan bermain saat tim menghadapi Newcastle akhir pekan ini. Namun hingga saat ini sang bos masih belum berkomentar mengenai kemungkinan menghadapi Chelsea atau Madrid.
Sturridge sudah tak bermain di level senior semenjak bulan Agustus silam. Ia diperkirakan baru bisa beraksi pada 23 November, ketika Liverpool menghadapi Crystal Palace di Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04