'Suarez Akan Kembali Minta Dijual'
Editor Bolanet | 2 Oktober 2013 14:18
Sebelumnya Suarez secara terang-terangan meminta kepada pihak klub agar menjualnya ke klub lain. Alasan penyerang Uruguay hengkang dari Anfield adalah karena ia ingin bermain di Liga Champions.
Namun hingga bursa transfer berakhir, Suarez tak pergi ke mana-mana dan kini ia sudah kembali bermain, bahkan tampil gemilang dengan mencetak dua gol kontra akhir pekan kemarin.
Mantan pemain The Reds, John Aldridge tak menyetujui rencana Liverpool memperpanjang kontrak Suarez karena ia meyakini striker 27 tahun itu akan kembali minta dijual.
Suarez sangat ingin meninggalkan Liverpool pada musim panas lalu dan saya yakin jika dia memiliki rencana meninggalkan klubnya sekali lagi. ujar Aldridge kepada The Metro.
Dibanding mempertahankan Suarez, Aldridge merasa lebih baik jika eks klubnya tersebut menjualnya jika ada tawaran yang sesuai.
Saya menyarankan kepada klub lama saya untuk mencoba mendapatkan uang sebanyak mungkin dari Suarez dan membangun tim baru dengan uang tersebut. lanjutnya.
Bandrol Suarez sendiri kini diperkirakan mencapai 60 juta pound. Dua klub yang gencar disebut sebagai peminat utama Suarez adalah Real Madrid dan . [initial]
(mtr/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-9: Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:32
LATEST UPDATE
-
Hasil Kualifikasi MotoGP Malaysia 2025: Kalahkan Alex Marquez, Pecco Bagnaia Sabet Pole
Otomotif 25 Oktober 2025, 10:38
-
Resmi! Ini Daftar 21 Pemain Timnas Indonesia U-17 untuk Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 25 Oktober 2025, 10:29
-
Pelatih Baru Timnas Indonesia Tidak Harus dari Belanda
Tim Nasional 25 Oktober 2025, 10:19
-
Hasil Inter Miami vs Nashville: Dua Gol Lionel Messi Tundukkan Coyotes
Bola Dunia Lainnya 25 Oktober 2025, 10:09
-
Skor AC Milan vs Pisa 2-2: Rossoneri Diselamatkan Anak Muda
Liga Italia 25 Oktober 2025, 09:51
-
Hasil FP2 Moto2 Malaysia 2025: Jake Dixon Kembali Tercepat, Kali Ini Ungguli Aron Canet
Otomotif 25 Oktober 2025, 09:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56











