Suarez: Saya Sudah Menderita!
Editor Bolanet | 14 Juli 2013 15:30
Menurut Suarez, pelatihnya, Brendan Rodgers menghadapi tugas berat untuk membujuknya agar tetap tinggal di Liverpool. Sebab, meski penyerang asal tersebut pernah menegaskan bahwa Liverpool akan selalu di hatinya, namun ia juga menginginkan tampil di Liga Champions. Hal yang tidak mungkin dilakukan The Reds musim depan.
Selain itu, faktor perseteruan yang terjadi dengan Patrice Evra dan kasusnya bersama Branislav Ivanovic membuat Suarez down. Tidak hanya itu, Suarez juga meragukan kesempatan Liverpool untuk bisa menjuarai Premier League.
Jika saya menerima tawaran penting untuk kemajuan karir saya, saya akan mempelajarinya. Beberapa klub telah bertanya tentang saya, tetapi saya serahkan kepada agen, kata Suarez.
Saya selalu ingin meningkatkan pengalaman dan kemampuan saya. Itulah mengapa saya meninggalkan Ajax dan menuju Liverpool. Tapi klub ini harus berjuang untuk masuk ke Liga Champions dan ketika hal itu tidak terjadi, itu merusak moral setiap pemain. Jadi saya sudah menderita, beber pemain 26 tahun tersebut. (ts/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






