Sukses di Derby, Wenger Puji Mustafi Sebagai Pemimpin dan Motivator
Rero Rivaldi | 20 November 2017 13:10
Bola.net - - Bos , Arsene Wenger, mengaku senang dengan performa apik Shkodran Mustafi ketika tim menang atas .
Mustafi, yang sempat dikabarkan akan hengkang dari Arsenal di musim panas, mencetak gol pembuka ketika timnya mengalahkan tim sekota 2-0 di Emirates.
Wenger mengakui bahwa masa depan bek Jerman sempat dipenuhi tanda tanya, namun ia yakin Mustafi takkan meninggalkan klub.
Ya, memang benar, namun dia tidak punya peluang besar untuk hengkang. Dia seorang pemenang. Situasi kontraknya tidak berjalan sesuai dengan rencana, namun ia terus bermain dan tidak memikirkan hal tersebut, tutur Wenger di laman resmi klub.
Seorang pemain tidak selalu tahu secara tepat soal kontraknya. Para pemain ini adalah seorang pemenang. Ketika kalah, mereka dituding tak berusaha cukup keras untuk menang. Itu bagian dari pekerjaan, namun mereka selalu ingin menang.
Dia mirip dengan Per Mertesacker dari sisi mental, namun jelas dia 10 tahun lebih muda, dan dia seorang pemimpin, motivator. Dia punya fokus yang amat kuat, dan juga kuat ketika berduel dengan lawan.
Saya setuju dia memang tampil luar biasa. Dia amat bagus di udara. Dia memulai laga dengan sedikit kurang meyakinkan, namun menjadi semakin baik seiring berjalannya waktu.
Anda butuh sosok pemimpin seperti dirinya, yang bisa mengarahkan tim, membuat perbedaan. Para bek dan penjaga gawang biasanya bisa memprediksi bahaya yang akan muncul.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Tidak Ada Waktu untuk Larut dalam Kekecewaan, Arsenal!
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:33
-
Michael Carrick Bidik Dua Gelandang untuk Perkuat Manchester United
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:15
-
Dua Laga Imbang Tanpa Gol, Arsenal Lagi-Lagi Lewatkan Kesempatan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







