Tak Ada Pemain Inter Milan, Ini Starting XI Terbaik Jose Mourinho Sejak 2009
Aga Deta | 13 April 2020 10:05
Bola.net - Tidak ada yang meragukan kesuksesan Jose Mourinho di dunia sepak bola. Pria asal Portugal itu sudah menangani klub-klub papan atas seperti FC Porto, Real Madrid, Chelsea, Inter Milan, Manchester United, hingga Tottenham Hotspur.
Jika dibikin Starting XI pemain terbaik yang pernah ditangani Mourinho, kira-kira siapa yang akan masuk? Jika patokannya statistik, Starting XI skuad Jose Mourinho ternyata mengejutkan. Tak ada pemain Inter Milan yang masuk.
Padahal, Jose Mourinho berhasil merengkuh treble bersama raksasa Italia, Inter Milan, pada musim 2009-2010 sebelum pindah ke Real Madrid. Tim Inter Milan saat itu juga diisi pemain-pemain berkualitas seperti Javier Zanetti, Julio Cesar, hingga Marco Materazzi.
Dilansir dari laman Ronaldo.com, ada beberapa kejutan pada starting XI tersebut. Ada delapan pemain Real Madrid yang mengisi skuad terbaik versi Jose Mourinho berdasar statistik yang dikumpulkan Whoscored.
Starting XI tersebut juga menyertakan dua pemain Chelsea, dan satu pemain Manhester United dalam daftar tersebut. Siapa pemain Manchester Unitedd yang masuk? Jawabannya sudah bisa ditebak, yaitu Paul Pogba.
Berikut ini Starting XI pemain terbaik yang pernah ditangani Jose Mourinho sejak 2009 berdasar statistik yang diolah situs Whoscored.
Starting XI Jose Mourinho
Kiper: Peter Cech (Chelsea)
Bek: Branislav Ivanovic (Chelsea), Sergio Ramos (Real Madrid), Pepe (Real Madrid), Marcelo (Real Madrid)
Gelandang: Xabi Alonso (Real Madrid), Paul Pogba (Manchester United), Mesut Ozil (Real Madrid)
Penyerang: Angel Di Maria (Real Madrid), Gonzalo Higuain (Real Madrid), Cristiano Ronaldo (Real Madrid)
Sumber: Who Scored, utdreport.co.uk
Disadur dari: Bola.com/Penulis Alfi Yuda/Editor Yus Mei Sawitri
Published: 12 April 2020
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










