Terinspirasi Henry, Kolo Toure Ingin Menjadi Pelatih
Rero Rivaldi | 7 September 2017 10:00
Bola.net - - Kolo Toure mengaku saat ini ia sedang mendalami ilmu untuk menjadi pelatih sepakbola profesional di masa mendatang.
Pemain Pantai Gading merupakan bagian dari tim legendaris Arsenal di era 'Invincibles', yang memenangkan Premier League tanpa terkalahkan satu kalipun di musim 2003/04.
Terakhir, ia membantu Glasgow Celtic meraih treble domestik dan kini berstatus free agent usai klub Skotlandia memutuskan untuk tidak memperpanjang kontraknya.
Dan Toure kini mengaku sedang belajar menjadi pelatih dengan bergabung bersama barisan staff Brendan Rodgers di klub Skotlandia.
Ya, saya tengah mempertimbangkan soal itu. Saya ada di titik di mana saya harus membuat keputusan. Selalu sulit untuk berhenti bermain, saya masih senang melakukannya, namun 36 bukan usia yang muda! tuturnya di Soccerex.
Sekarang saya harus mengambil langkah berikutnya dengan melatih. Saya ingin terus terlibat di permainan ini. Saya ingin membantu pemain muda. Saya belajar dari Henry, Bergkamp, Keown, Campbell.
Saya berpikir saya bisa melakukan pekerjaan lain, namun saya sadar bahwa saya sudah banyak belajar di sepakbola.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40 -
Tak Kunjung Cetak Banyak Gol, Arsenal Dinilai Kemahalan Beli Gyokeres, Setuju Nggak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:41 -
Pesan Carragher pada Liverpool: Jangan Sampai Arsenal Juara!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:28
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04