Terpilih Sebagai Wasit Final Piala FA, Marriner Menangis
Editor Bolanet | 11 Mei 2013 12:45
Pria berusia 42 tahun itu akan ditugasi memimpin laga di Wembley dan itu merupakan laga terpenting yang dipimpinnya selama karirnya sebagai wasit sepakbola profesional.
Saya sedang dalam perjalanan pulang setelah latihan ketika menerima panggilan tersebut. Saya mendapat beritanya dan kemudian saya menangis sekitar 20 menit lamanya, ujar Marriner.
Saya ingat pertama kali mengadili laga Piala FA, babak keempat kualifikasi. Saya juga ingat ketika menjadi wasit untuk laga di putaran pertama, itu merupakan sesuatu yang besar bagi saya, tambahnya.
Pria yang sebelumnya berprofesi sebagai tukang pos itu mengaku menangis sekali lagi ketika ia mengabarkan berita tersebut kepada istrinya.
Marriner memulai karirnya sebagai wasit sejak umur 21 tahun. Ia mengatakan bahwa mengadili laga final di Wembley adalah mimpinya yang segera menjadi kenyataan. (bola/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19









