Terry: Chelsea Beruntung Miliki Hazard
Editor Bolanet | 16 Agustus 2016 12:20
Hazard mencetak gol penalti yang membuat Chelsea unggul dulu, sebelum James Collins menyamakan kedudukan. Namun tuan rumah akhirnya meraih tiga angka penuh, usai Diego Costa membuat gol semenit jelang pertandingan usai.
Terry lantas secara khusus memberikan pujian pada Hazard, yang musim lalu banyak mendapat kritik karena tampil buruk.
Ia ada di atas sana bersama para pemain terbaik dunia, menurut saya. Kami terlalu banyak bergantung padanya musim lalu dan ia tidak bisa melakukan semuanya sendirian, meski ia hampir melakukannya, tutur Terry menurut laporan laman resmi klub.
Ia adalah pemain kelas dunia dan kami beruntung memiliki dirinya.
Watford akan menjadi lawan Chelsea berikutnya di pekan kedua Premier League. [initial]
(cfc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











