Terungkap, Jesse Lingard Sempat Tolak Gabung Liverpool dan Man City
Serafin Unus Pasi | 26 November 2019 20:40
Bola.net - Sebuah pengakuan dibuat oleh Jesse Lingard. Playmaker Manchester United itu mengakui sempat menolak tawaran dari Manchester City dan Liverpool demi United.
Lingard merupakan jebolan akademi Manchester United. Ia sudah mengikuti semua kategori umur Setan Merah sebelum bermain untuk tim senior United.
Namun Lingard tidak langsung bermain di tim senior United. Ia sempat dipinjamkan ke beberapa klub, sehingga ada sejumlah klub yang mencoba merayunya pergi dari United.
Namun karena kecintaannya, Lingard memutuskan untuk bertahan di United. "Semuanya terserah kepada saya sebelumnya, dan saya merasa United adalah opsi terbaik untuk saya," buka Lingard kepada Man United Official Podcast.
Baca pengakuan lengkap sang gelandang serang di bawah ini.
Tawaran Besar
Lingard juga mengakui bahwa ada banyak klub-klub top Inggris yang menginginkan jasanya beberapa tahun yang lalu.
Namun ia akhirnya memutuskan untuk tetap membela klub yang ia cintai sejak kecil.
"Manchester City, Liverpool, Everton, dan Crewe sempat tertarik pada diri saya. Tetapi saya tahu bahwa Man United adalah rumah saya dan saya ingin membela klub ini."
Pilih United
Lingard membeberkan bahwa sebelum ia bergabung dengan United, ia sempat mencoba beberapa klub.
Namun ia akhirnya memutuskan untuk bergabung dengan Manchester United.
"Saya memiliki foto mengenakan seragam United saat saya berusia satu tahun. Ketika saya berumur tujuh tahun, saya sempat mengikuti trial di beberapa klub sebelum bergabung dengan klub ini di usia sembilan tahun." ia menandaskan.
Performa Menurun
Lingard yang sempat bersinar di musim 2017/2018 saat ini performanya tengah menurun.
Cedera berkepanjangan membuatnya tidak bisa memberikan kontribusi terbaiknya untuk Setan Merah.
(MUFC)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


