Thompson: Fabregas Harus Pergi di Musim Panas
Rero Rivaldi | 30 April 2017 06:00
Bola.net - - Cesc Fabregas akan meninggalkan di musim panas, menurut pandit Phil Thompson.
Fabregas datang ke Stamford Bridge di 2014 dan ia tengah ada di jalur tepat untuk memenangkan trofi Premier League kedua dalam tiga tahun karirnya di klub.
Namun pemain berusia 29 tahun baru 10 kali bermain sebagai starter musim ini dan terus-menerus dikaitkan dengan kepindahan di luar klub London Barat.
Thompson mengatakan bahwa Fabregas harus segera menutup karirnya di Chelsea pada akhir musim nanti demi mencari waktu bermain reguler.
Ditanya apakah pemain Spanyol bakal masih menjadi pemain The Blues musim depan, Thompson mengatakan di Sky Sports: Saya kira tidak demikian, karena dia sudah tak lagi muda.
Dia layak bermain tiap pekan dan saya tak berpikir dia akan bermain di tim ini.
AC Milan kabarnya ada di posisi terdepan untuk merekrut Fabregas. Tim Serie A itu belum lama ini mendapatkan suntikan dana segar dari investor Tiongkok dan siap membeli pemain anyar di musim panas.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








