Tottenham Tak Sabar Jajal Liverpool Milik Jurgen Klopp
Editor Bolanet | 11 Oktober 2015 12:27
Dalam pertemuan yang akan berlangsung di White Hart Line, Andros Townsend, menyatakan Spurs menargetkan kemenangan setelah di pekan sebelumnya sukses menaklukkan raksasa Manchester City dengan skor 4-1. Ia berharap momen tersebut berlanjut kala menjamu Liverpool.
Kami ingin melanjutkan momentum ini. Kami memiliki pemain muda yang bagus, penuh dengan kepercayaan diri, tutur Townsend seperti dilansir Mirror.
Kami tak boleh hanya memikirkan laga pada hari Sabtu nanti di mana Klopp pertama kali melatih [Liverpool]. Kita harus fokus pada permainan kami sendiri dan menghancurkan mereka, terang winger Spurs tersebut.
Untuk sementara ini, Tottenham lebih bagus di klasemen. Namun klub asal London Utara tersebut hanya berjarak satu poin dengan Liverpool di peringkat 10. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







