Transfer Schurrle ke Chelsea Rampung
Editor Bolanet | 25 Juni 2013 21:39
Kesepakatan Chelsea dan Leverkusen terkait transfer Schurrle diumumkan 13 Juni lalu. Nilai transfernya sebesar €22 juta. Kini, semuanya tuntas dengan Schurrle menandatangani kontrak lima tahun di Stamford Bridge.
Di Chelsea, Schurrle akan memakai jersey nomor 14.
Saya senang sudah bergabung. Merupakan suatu kehormatan bagi saya bisa bermain di klub dengan skuad dan suporter yang hebat seperti ini, kata Schurrle di situs resmi Chelsea.
Schurrle merupakan seorang pemain multiposisi. Dia bisa beroperasi sebagai creative wide player maupun striker. Salah satu senjata terkuat pemilik 7 gol internasional itu adalah kemampuannya untuk menusuk lini pertahanan lawan lewat sektor sayap.
Di Bundesliga musim lalu, Schurrle menorehkan 11 gol dan 7 assist dalam 34 penampilan.
Schurrle menjadi rekrutan pertama Chelsea sejak Jose Mourinho kembali ke Stamford Bridge. [initial]
20 Rekor Transfer Pemain Jerman
Schurrle Gabung Chelsea Atas Saran Ozil-Khedira
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 24 Januari 2026, 16:35
-
Cole Palmer Diterpa Isu Homesick, Rosenior Tegaskan Sang Bintang Bahagia di Chelsea
Liga Inggris 24 Januari 2026, 11:27
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Baru Lima Bulan Bersama, Alejandro Garnacho Mau Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:20
-
Eden Hazard Ganti Lapangan Hijau dengan Kebun Anggur, Resmi Terjun ke Dunia Wine
Bolatainment 23 Januari 2026, 15:15
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Juventus vs Napoli: Khephren Thuram
Liga Italia 26 Januari 2026, 02:28
-
Man of the Match Arsenal vs Manchester United: Patrick Dorgu
Liga Inggris 26 Januari 2026, 02:20
-
Hasil Juventus vs Napoli: Kenan Yildiz Bersinar, Bianconeri Pesta Gol
Liga Italia 26 Januari 2026, 02:03
-
Hasil Arsenal vs Man Utd: Gol Spektakuler Matheus Cunha Bungkam Emirates
Liga Inggris 26 Januari 2026, 01:34
-
Man of the Match Barcelona vs Oviedo: Dani Olmo
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 00:42
-
Hasil Barcelona vs Oviedo: Pesta Gol di Camp Nou, Blaugrana Kembali ke Puncak!
Liga Spanyol 26 Januari 2026, 00:17
-
Tempat Menonton Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 25 Januari 2026, 23:25
-
Tempat Menonton Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Inggris 25 Januari 2026, 23:09
-
Man of the Match Crystal Palace vs Chelsea: Estevao
Liga Inggris 25 Januari 2026, 23:08
-
Jay Idzes Tundukkan Emil Audero dalam Duel Sassuolo vs Cremonese
Liga Italia 25 Januari 2026, 23:00
-
Hasil Crystal Palace vs Chelsea: Bekuk 10 Pemain Palace, The Blues Tembus 4 Besar!
Liga Inggris 25 Januari 2026, 22:59
-
Resmi! Persib Bandung Daratkan Layvin Kurzawa dan Dion Markx
Bola Indonesia 25 Januari 2026, 22:04
-
Cole Palmer Digosipkan Bakal Gabung MU, Bos Chelsea: Kata Siapa Tuh?
Liga Inggris 25 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

