Trofi ke-18 Pep Guardiola di Manchester City
Asad Arifin | 11 Agustus 2024 14:15
Bola.net - Reputasi Josep Guardiola sebagai salah satu pelatih terbaik dunia bakal sangat sulit dibantah. Salah satu buktinya, sudah ada 18 gelar juara yang diraihnya bersama Manchester City.
Pep Guardiola baru saja membawa Man City menjadi juara Community Shield 2024/2025. Gelar itu didapat Kevin De Bruyne dan kolega usai menang lawan Manchester United, adu penalti setelah imbang 1-1.
Community Shield memang tidak dianggap gelar mayor di Inggris, berbeda dengan di negara (mayoritas bernama Super Cup) yang cukup bergengsi. Namun, trofi ini tetap penting.
Sebagai penanda prestasi dan reputasi yang gemilang, trofi Community Shield tetap berarti bagi Guardiola. Sebab, ini jadi trofi ke-18 yang diraihnya bersama Man City.
Trofi apa saja yang sudah diraih Pep Guardiola bersama Man City? Yuk simak ulasan lengkapnya di bawah ini ya Bolaneters.
Daftar 18 Trofi Pep Guardiola di Man City

Karier Pep Guardiola sudah bergelimang trofi ketika memulai karier sebagai pelatih di Barcelona. Hal yang sama juga terjadi ketika Guardiola memilih menerima pinangan Bayern Munchen.
Tradisi meraih trofi yang sudah dibangun Guardiola berlanjut ketika dia melatih Manchester City. Dimulai 2026, Guardiola sudah meraih 18 trofi bersama Man City. Berikut adalah rincian lengkapnya:
- 6 Premier League
- 4 EFL Cup
- 3 Community Shield
- 2 FA Cup
- 1 Champions League
- 1 UEFA Super Cup
- 1 FIFA Club World Cup
Guardiola masih punya kontrak dengan Man City hingga Juni 2025. Jika Man City cukup beruntung, minimal ada empat trofi lagi yang bisa diraih Man City pada musim 2024/2025 yakni Premier League, Liga Champions, FA Cup, dan EFL Cup.
Klasemen Premier League 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





