Ubah Komposisi, Hodgson Bidik Inler
Editor Bolanet | 20 September 2010 13:00
Seperti dilansir ESPNStar, Hodgson berencana merombak komposisi skuadnya. Lucas Leiva, yang telah kehilangan gairah di Anfield, kemungkinan bakal segera dilepas. Untuk mengisi posisi Leiva di lini tengah, Hodgson berencana bakal memboyong Inler ke Merseyside.
Ini bukan pertama kalinya Hodgson berencana memboyong pemain berusia 26 tahun ini. Musim panas lalu, dia berencana memboyong Inler. Sayang, dia tidak memiliki cukup dana untuk meminangnya dari .
Hodgson berharap bahwa uang yang didapat dari proses takeover bakal cukup untuk memboyong Inler. Namun, untuk berjaga-jaga, Hodgson juga sudah siap melego pemainnya demi mendapat dana segar.
Selain Liverpool, Inler yang terkenal dengan taklingnya yang keras dan lugas juga diminati oleh Inter Milan. Mantan pelatih The Reds, yang kini menjadi arsitek Nerazzurri, Rafael Benitez, sempat ingin memboyong Inler. Namun, sayang, hingga tenggat waktu terlampaui, dia belum berhasil mendapat tanda tangan Inler. (espn/den)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Update Ranking BWF 2025: Para Pebulu Tangkis Indonesia di Peringkat Berapa?
Bulu Tangkis 20 November 2025, 08:51
-
Apes! Niat Tambal Sulam Skuad, Bek Muda Barcelona Justru Divonis Cedera Parah
Liga Spanyol 20 November 2025, 08:42
-
Bintang PSG Fabian Ruiz Buka Suara: Saya Ingin Pensiun di Real Betis!
Liga Spanyol 20 November 2025, 08:35
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 20 November 2025, 08:34
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Las Vegas 2025 di Vidio, 21-23 November 2025
Otomotif 20 November 2025, 08:32
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 20 November 2025, 08:32
-
Daftar Pembalap JuniorGP 2025: Veda Ega Pratama Jadi Wakil Indonesia
Otomotif 20 November 2025, 08:32
-
Jadwal Lengkap JuniorGP 2025: Ada Veda Ega Pratama Lho!
Otomotif 20 November 2025, 08:32
-
Otomotif 20 November 2025, 08:32

LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37






