Van Der Sar Anggap Sanchez Salah ke Spurs
Rero Rivaldi | 7 September 2017 07:50
Bola.net - - Direktur Ajax Amsterdam, Edwin van der Sar, percaya bahwa Davinson Sanchez harusnya bertahan di Eredivisie ketimbang menjadi pemain termahal .
Meski Ajax menerima dana 40 juta euro plus bonus untuk bek tengah Kolombia, Van der Sar berkeras bahwa pemain 21 tahun harusnya terus melanjutkan perkembangan karirnya di Amsterdam.
Sanchez kini harus berusaha ekstra keras untuk mendapat jatah main di Spurs, yang punya rekor pertahanan terbaik di Premier League musim lalu berkat hadirnya duet Jan Vertonghen dan Toby Alderweireld.
Van Der Sar berpikir bahwa Sanchez terlalu cepat pindah ke Spurs.
Saya kira Sanchez, satu tahun bagi dia terlalu cepat, dia harusnya bertahan dua atau tiga tahun di sini, tutur eks kiper MU di Goal International.
Namun kadang, dengan kekuatan finansial yang ada di liga yang lebih besar, sulit, bahkan bagi klub besar seperti Ajax, yang berasal dari liga yang lebih kecil, untuk menolak transfer.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











