Villarreal Incar Juan Mata
Editor Bolanet | 11 Agustus 2016 08:10
Laporan Goal International mengatakan bahwa mantan pemain Chelsea dan Valencia bisa jadi akan pergi dari Old Trafford, usai Jose Mourinho mengatakan ia tidak masuk dalam rencananya musim ini.
Dan Villarreal ingin membeli Mata guna memperkuat tim mereka, usai Roberto Soldado mengalami cedera ligamen. Pemain berusia 28 tahun dianggap sebagai sosok yang ideal untuk mendampingi Pato, Cedric Bakambu, atau Nicola Sansone.
Mata sendiri merupakan pemain kunci MU musim lalu, dengan bermain di tiap laga Premier League, mencetak enam gol dan memberikan tujuh assist.
Namun tingginya gaji pemain Spanyol bisa jadi penghalang terbesar untuk kepindahannya. Oleh karena itu, klub La Liga akan coba membujuk MU agar bersedia melepas sang pemain dengan status pinjaman, plus opsi pembelian permanen.
Meski begitu, Villarreal tidak akan membuat penawaran apapun sebelum mereka memastikan diri lolos ke babak utama Liga Champions musim depan. [initial]
(gl/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








