Waduh, Dua Pemain Chelsea Tumbang Jelang Laga Kontra Bournemouth
Serafin Unus Pasi | 14 September 2023 19:30
Bola.net - Ada kabar buruk datang bagi Chelsea. Dua pemain mereka, Malo Gusto dan Moises Caicedo dilaporkan mengalami cedera.
Setelah hampir dua pekan libur, Chelsea akan kembali beraksi di ajang Premier League. Mereka akan bertandang ke markas Bournemouth pada akhir pekan nanti.
Chelsea menargetkan kemenangan di laga ini. Pasalnya sebelum jeda internasional kemarin mereka kalah 1-0 dari Nottingham Forest, sehingga mereka ingin lekas bangkit.
Namun Footbal London mengklaim bahwa usaha Chelsea untuk bangkit itu semakin terkendala. Karena dua pemain mereka mengalami cedera di jeda internasional.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Dua Pemain Tumbang
Kedua pemain yang dikabarkan cedera tersebut adalah Moises Caicedo dan Malo Gusto.
Kedua pemai nini mengalami cedera ketika membela timnas Prancis U-21 dan timnas Ekuador di jeda internasional kali ini.
Belum dijelaskan seberapa parah cedera yang dialami kedua pemain ini namun keduanya diragukan tampil menghadapi Bournemouth.
Krisis di Kanan
Kabar cedera yang menimpa Malo Gusto sendiri menjadi masalah bagi Chelsea. Karena mereka saat ini kehabisan stok bek kanan.
Sebelum jeda internasional, Reece James mengalami cedera hamstring. Sehingga cederanya Gusto membuat stok bek kanan Chelsea habis.
Alhasil Pochettino harus menjadikan salah satu pemain mereka jadi bek kanan dadakan di pertandingan melawan Bournemouth nanti.
Badai Kian Buruk
Cedera yang dialami Gusto dan Caicedo ini menambah panjang daftar cedera Chelsea.
Sebelumnya Romeo Lavia mengalami cedera di skuat The Blues saat berlatih di jeda internasional kali ini.
Klasemen Premier League
(Football London)
Baca Juga:
- Jadwal Lengkap Premier League 2023/2024 di SCTV dan Vidio
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2023/2024
- Head to Head dan Statistik: Bournemouth vs Chelsea
- Ranking Kapten Terbaik Premier League: Reece James Terburuk, Bagaimana dengan Bruno Fernandes dan Vi
- Daftar Lengkap Skuad Chelsea untuk Premier League 2023/2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






