Wenger Akan Jual Alexis Sanchez?
Editor Bolanet | 11 Mei 2016 07:51
Menurut laporan The Mirror, sang bos tengah menghadapi dilema untuk melepas Alexis Sanchez ke klub lain. Sosok berusia 27 tahun telah menjalani musim yang kurang memuaskan di 15/16, dengan mencetak 13 gol di 29 penampilan di Premier League.
Dan usai dikabarkan tak merasa betah dengan kehidupan di London Utara, pemain Chile disebut menolak mengikat kontrak baru jangka panjang di Emirates.
Wenger disebut amat khawatir dengan situasi ini dan ingin menemui sang pemain secara langsung untuk berbicara empat mata. Manajer Prancis ingin tahu apakah Sanchez ingin terus bertahan.
Jika Sanchez menjawab tidak, maka Arsenal bakal tergoda untuk melepasnya di musim panas, ketimbang beresiko kehilangan yang bersangkutan secara gratis ketika kontraknya habis di musim panas.
Sanchez sendiri mendapat gaji 130.000 pounds per pekan di Emirates, dan ia disebut tengah diinginkan oleh Bayern Munchen dan Juventus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
-
Apa yang Salah dengan Eberechi Eze di Arsenal?
Liga Inggris 19 Januari 2026, 17:29
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







