Wenger: Di Antara Empat Besar, Arsenal yang Terbaik
Editor Bolanet | 9 Mei 2016 12:03
Hal tersebut diungkapkan oleh manajer Prancis, usai timnya bermain imbang 2-2 melawan Manchester City di Etihad. Arsenal kini hanya butuh tambahan satu angka untuk menjamin mereka bakal bermain di Liga Champions musim depan.
Sekarang semuanya ada di tangan kami, namun kita sudah melihat sekali lagi hari ini bahwa kami ingin menyelesaikan semuanya dengan hasil bagus. Ini menunjukkan bahwa anda harus terus fokus dan penting untuk mempertahankan itu, tutur Wenger pada Evening Standard.
Kami punya konsentrasi yang kuat di beberapa laga belakangan dan karakter kami sempat dipertanyakan musim ini. Kami memberikan respon yang bagus di atas lapangan, namun anda harus mengatakan bahwa jika anda melihatnya, kami punya hasil terbaik melawan sesama tim empat besar. Itu tidak bisa terjadi tanpa karakter.
Manchester City bermain dengan intens dan ada beberapa momen di mana kami dalam masalah. Namun kami tampil solid dan menunjukkan karakter. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






