Wenger Klaim Arsenal Bisa Jadi Treble Winners
Editor Bolanet | 2 Februari 2016 08:03
Namun bos The Gunners mengatakan ia khawatir apakah para pemainnya punya mental yang cukup kuat untuk bersaing di tiga kompetisi berbeda.
Arsenal akan bermain melawan Southampton pekan ini, empat hari usai menang atas Burnley dan memastikan lolos ke babak 16 besar Piala FA. Di Liga Champions, mereka bakal menghadapi Barcelona di fase yang sama.
Wenger lantas mengatakan pada Daily Star: Saya merasa bahwa untuk saat ini kami belum punya mental yang cukup.
Itulah yang terjadi usai kami menang atas Manchester City, kami merasa sudah berhasil mencapai target yang besar, dan kami lantas disulitkan oleh tim yang masih punya hasrat luar biasa. Saya merasa bahwa saat itu kami tidak punya kondisi mental yang cukup bagus.
Jika Anda menjalani banyak laga, Anda tidak hanya membutuhkan kondisi fisik yang bagus, tapi juga mental. Sulit untuk bersaing di tiga kompetisi berbeda. Jika Anda tanya apa itu mungkin, ini sedikit sulit. Namun bisa terjadi. Namun Anda barus bebas dari kendala cedera, dan punya tim yang bisa konsisten. Sama seperti Bayern dan Barcelona tahun lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








