West Ham Bantah Tertarik Tampung Begovic
Rero Rivaldi | 7 Maret 2017 07:40
Bola.net - - Slaven Bilic belum lama ini mencoba menjauhkan West Ham dari spekulasi yang mengaitkan mereka dengan kiper , Asmir Begovic.
Pemain Bosnia sebelumnya berharap bisa hengkang dari klubnya di bursa Januari, usai kesulitan untuk mendapatkan kesempatan bermain di Stamford Bridge.
Dengan Thibaut Courtois dipercaya sebagai kiper utama, Begovic jarang sekali mendapat kepercayaan untuk turun di tim inti di London Barat.
Ia sendiri amat ingin untuk kembali mendapat kesempatan bermain reguler, usai sebelumnya menunjukkan performa impresif di Bournemouth dan Stoke City.
Namun demikian, Begovic akhirnya batal pindah karena Chelsea tak bisa menemukan pengganti. Meski begitu, kemungkinan untuk mencari klub baru di musim panas masih terbuka lebar.
West Ham disebut tertarik dengan sosok berusia 29 tahun, namun Bilic menegaskan ia puas dengan dua kiper yang ia punya sekarang.
Kami sudah dikaitkan dengan banyak pemain di tiga bursa terakhir, termasuk kiper Chelsea, Asmir Begovic. Dalam tiga bursa itu, saya sudah beberapa kali bilang bahwa posisi yang tidak menarik perhatian saya adalah kiper, tutur Bilic di Evening Standard.
Saya bahagia dan masih bahagia, dengan Adrian dan Darren Randolph. Jika anda tanya apakah mereka berdua masih di sini musim depan, saya akan bilang ya.
Tentu, anda tidak bisa 100 persen yakin di sepakbola, dan mungkin salah satu dari mereka akan bilang mereka tidak bahagia, namun meski itu terjadi, saya akan membujuk mereka untuk bertahan.
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





