West Ham Resmi Kontrak Matt Jarvis Lima Musim
Editor Bolanet | 25 Agustus 2012 16:33
Pemain itu diikat dengan kontrak berdurasi lima tahun, dengan nilai transfer yang diyakini memecahkan rekor klub London timur itu.
Meski nilai transfer sebenarnya masih dirahasiakan, Jarvis dilaporkan bergabung ke The Hammers dengan biaya transfer sebesar 10,75 juta poundsterling.
Pemain 26 tahun itu sudah dapat dimainkan untuk pertandingan tandang melawan yang akan berlangsung malam ini, Sabtu (25/8).
Manajer West Ham Sam Allardyce berkata bahwa Jarvis, yang memiliki pengalaman tiga tahun di kompetisi papan atas saat memperkuat Wolves. Jarvis merupakan salah satu pemberi umpan di (area) tiga perempat terakhir terbaik di Liga Utama Inggris.
Jarvis mengatakan kepada situs resmi Hammers pada Jumat, bahwa ia gembira dapat berlabuh di Upton Park, di mana kapten yang membawa Inggris juara Piala Dunia pada 1966, Bobby Moore, menghabiskan sebagian besar karirnya gemilangnya.
Saya gembira dapat dikontrak (West Ham), kata Jarvis. Ini adalah klub fantastis, dan saya senang berada di sini. Ini adalah klub hebat dan memiliki sejarah serta tradisi mengagumkan. Saya mengetahui perihal Bobby Moore, dan sejarah serta tradisi yang menyertainya. (afp/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bye MU? Andre Onana Masuk Radar Klub EPL Ini
Liga Inggris 27 Agustus 2025, 16:38 -
Estevao Adalah Neymar-nya Chelsea
Liga Inggris 23 Agustus 2025, 16:00 -
Apa Rahasia Comeback Fantastis Chelsea Saat Melawan West Ham?
Liga Inggris 23 Agustus 2025, 15:31
LATEST UPDATE
-
Gelandang Timnas Jerman Ini Berminat Gabung MU di Tahun 2026?
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 14:53 -
Kabar Gembira MU! Lisandro Martinez Ikut Latihan Tim Pekan Ini
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 14:43 -
Legenda MU Antusias Lihat Aksi Senne Lammens: Semoga Bisa Lebih Baik Lagi!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 14:29 -
Jude Bellingham Akhirnya Sudahi Paceklik Gol, Xabi Alonso: Lanjutkeun!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 13:22 -
Ajax Beres, Chelsea Kini Alihkan Fokus dan Incar Kemenangan atas Sunderland
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 13:10 -
Bikin Dua Assist Bagi Liverpool, Florian Wirtz Janji Bakal Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:50 -
Effortlessly Cool: Inspirasi Gaya Pria Gen Z dari Kampus sampai Konser ala FFAR
Lain Lain 23 Oktober 2025, 12:23
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04