Willian Bantah Pemain Chelsea Makar pada Mourinho
Editor Bolanet | 19 Desember 2015 09:26
Sebelumnya tersiar rumor bahwa pemain bintang The Blues seperti Cesc Fabregas termasuk salah satu pemain yang memprakarsai pemecatan Mourinho. Cedera Eden Hazard dalam pertandingan melawan Leicester City juga dikatakan hanya pura-pura, sebagai bentuk perlawanan pada pelatih.
Media Inggris membuat dan merilis cerita bohong yang tidak sesuai dengan kenyataan, bantah Willian dalam wawancara bersama surat kabar Lance.
Saya tidak pernah mendengar ada pemain yang mengatakan hal buruk di belakang Mourinho, atau ingin ia pergi. Pemain Chelsea tak pernah melakukan konspirasi untuk mendepak pelatih karena manajemen lah satu-satunya pihak yang mengambil keputusan itu, jelas pemain asal Brasil tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














