Wow! Jurgen Klopp Naksir Berat Pada Pemain Crystal Palace Ini?
Serafin Unus Pasi | 1 Januari 2024 11:40
Bola.net - Rumor ketertarikan Liverpool terhadap Michael Olise nampaknya bukan sekedar isapan jempol belaka. Jurgen Klopp dikabarkan naksir berat dengan sang winger.
Nama Olise memang lagi naik-naiknya di dua musim terakhir. Pasalnya sejak musim lalu ia menunjukkan performa yang ciamik di sektor sayap The Eagles.
Performa apik Olise mengundang minat sejumlah klub top Inggris. Di musim panas kemarin, Liverpool dilaporkan sangat ngebet untuk mendatangkan sang winger.
Football Insider menyebut bahwa Liverpool masih berminat pada sang winger. Mereka bahkan semakin bernafsu untuk merekrut sang pemain.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Suksesor Salah

Menurut laporan tersebut, Jurgen Klopp memproyeksikan Olise sebagai pengganti Mohamed Salah di timnya.
Salah merupakan sosok yang sentral di lini serang The Reds. Namun belakangan ia gencar digosipkan akan pindah ke Arab Saudi.
Itulah mengapa Liverpool perlu mempersiapkan penggantinya dan Klopp menilai Olise mampu menjadi suksesor yang bagus untuk Salah.
Amati dengan Intens

Laporan itu mengklaim bahwa Liverpool benar-benar serius ingin mendapatkan jasa Olise.
Sejak awal musim kemarin, Liverpool disebut rutin mengirimkan pemandu bakat mereka untuk mengamati Olise. Mereka mengamati dengan seksama aksi sang winger bersama The Eagles.
Liverpool diyakini akan mengamati sang winger hingga akhir musim nanti sebelum memutuskan apakah mempermanenkan sang winger atau tidak.
Mahar Transfer

Olise sendiri diketahui memiliki klausul rilis yang cukup terjangkau.
The Reds bisa membajaknya dari Selhurst Park dengan tebusan sekitar 35 juta pounds saja.
Klasemen Premier League
(Football Insider)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







