Wow! Manchester City Bakal Ditinggal Ederson?
Serafin Unus Pasi | 21 Mei 2024 23:59
Bola.net - Ada kabar mengejutkan datang bagi Manchester City. Kiper mereka, Ederson berencana cabut dari Etihad Stadium di musim panas nanti.
Ederson bergabung dengan Manchester City di tahun 2017 silam. Ia ditebus dengan harga yang sangat mahal dari Benfica.
Sejak kedatangannya, ia menjadi andalan di bawah mistar gawang City. Ia juga membantu The Cityzens meraih banyak trofi bergengsi.
Namun Fabrizio Romano melaporkan bahwa karir Ederson di City akan segera berakhir. Sang kiper mulai ambil ancang-ancang untuk pergi dari Etihad Stadium.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Jajal Tantangan Baru

Ederson mulai mempertimbangkan untuk cabut dari Manchester City karena ia ditengara butuh tantangan baru.
Sang kiper merasa sudah mentok di City. Karena ia sudah memenangkan semua trofi bergengsi bersama The Cityzens.
Ia dikabarkan mulai mencari tantangan baru dalam karirnya sehingga ia mempertimbangkan untuk cabut dari City.
Pindah ke Arab Saudi?

Menurut laporan tersebut, Ederson berpotensi pindah ke Arab Saudi pada musim depan.
Sejumlah klub Saudi Pro League dilaporkan naksir pada kiper Brasil itu. Mereka menilai Ederson bisa memberikan dimensi baru untuk tim mereka.
Jadi sudah ada pendekatan dari klub-klub Saudi Pro League itu dan sekarang bola ada di tangan Ederson apakah ia akan pindah atau tidak.
Siap Nego

Manchester City dilaporkan tidak akan keberatan menjual Ederson di musim panas nanti.
Selama mereka mendapatkan tawaran yang bagus, mereka siap menguangkan sang kiper di musim panas nanti.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04
-
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:08
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29
LATEST UPDATE
-
Prediksi AC Milan vs Pisa 25 Oktober 2025
Liga Italia 23 Oktober 2025, 20:33
-
AC Milan Makin Perkasa, Tapi Allegri Siapkan Bala Bantuan Baru di Januari 2026
Liga Italia 23 Oktober 2025, 19:22
-
Juventus dan Luka yang Tak Kunjung Sembuh
Liga Champions 23 Oktober 2025, 18:46
-
Marc Marquez: Saya Absen Sampai Akhir Musim, Tapi Jangan Lupa Saya Juara Dunianya!
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:41
-
Liga Champions 23 Oktober 2025, 18:29

-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persija Jakarta 24 Oktober 2025
Bola Indonesia 23 Oktober 2025, 18:25
-
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Persebaya Surabaya 24 Oktober 2025
Bola Indonesia 23 Oktober 2025, 18:17
-
Ducati Resmi Umumkan Marc Marquez Absen Sampai Akhir Musim MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:06
-
Fikayo Tomori Yakin Luka Modric Bisa Bawa AC Milan Juara Seperti Ibrahimovic
Liga Italia 23 Oktober 2025, 18:06
-
Liputan6.com Connect Sentuh Universitas Pakuan: Saatnya Mahasiswa Eksis di Dunia Digital
News 23 Oktober 2025, 17:28
-
Diincar Banyak Klub, Ini Pernyataan Dusan Vlahovic
Liga Champions 23 Oktober 2025, 17:22
LATEST EDITORIAL
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04





