Xhaka: Saya Sangat Menggilai Sepakbola
Editor Bolanet | 13 Oktober 2016 11:10
Pemain baru bergabung dengan dari Borussia Monchengladbach di musim panas. Hal tersebut membuatnya memiliki banyak pengalaman soal Bundesliga. Namun ternyata, saudara kandung Taulant Xhaka ini juga banyak mengamati liga top lainnya di Eropa.
Secara teknik dan taktik, saya kira Bundesliga ada di level yang sama dengan Premier League, tutur Xhaka menurut laman resmi klub.
Saya banyak menonton pertandingan Premier League dalam beberapa tahun belakangan dan anda bisa lihat di sini orang-orang hidup untuk sepakbola, atmosfer yang ada di stadion luar biasa dan menyenangkan bermain di sini. Lapangannya dipotong dengan baik dan saya puas sudah mengambil langkah dengan datang ke sini.
Saya seorang gila sepakbola. Saya akan menonton Premier League, Championship, League One, plus Serie A, Bundesliga, dan juga Liga Swiss. Di rumah saya, TV saya sering menunjukkan sebuah pertandingan sepakbola. [initial]
(ars/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









