Yaya Toure Ungkap Kekaguman Pada Penggawa Baru City
Editor Bolanet | 20 Agustus 2013 15:01
Kedua tim bertemu di Etihad Stadium dini hari tadi, guna menjalani laga perdana Premier League 2013/14. Laga itu sendiri berakhir dengan kemenangan 4-0 tuan rumah, melalui gol Yaya, David Silva, Sergio Aguero dan Samir Nasri.
Dua penggawa baru City, Jesus Navas dan tampil sebagai starter di skuat Manuel Pellegrini. Menyusul kemudian Alvaro Negredo yang masuk di babak kedua untuk menggantikan David Silva.
Kontribusi yang cukup baik dari rekan setim barunya dinilai Yaya sangat penting bagi City, yang musim ini memasang target gelar sebanyak mungkin. Gelandang asal Pantai Gading itu juga memuji hasil pertandingan tersebut.
Kami berupaya menyudahi pertandingan di babak pertama. Para pemain baru begitu luar biasa dan kami ingin melakukan sesuatu yang fantastis tahun ini, tegas Yaya.
Saya kira ini adalah hasil yang fantastis, awal yang luar biasa. Saya ingin terus seperti itu, karena Premier League sangat ketat. Tadi kami bermain cukup baik, dan kredit bagi seluruh tim. [initial] (sky/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04