Yuk Ikutan Kuis Jago Bola Vol 3, Hadiah Voucher Belanja Menanti Kamu!
Afdholud Dzikry | 15 Maret 2021 17:12
Bola.net - Halo Bolaneters. Kamu sudah menanti kuis Jago Bola Volume 3 yang berhadiah voucher belanja dari Bukalapak? Yeay, akhirnya yang kamu tunggu datang juga.
Beda dengan sebelumnya, kali ini Bola.net menantang kamu Bolaneters untuk menjawab siapa para pencetak gol terbanyak dari klub-klub tenar Eropa. Waktunya juga lebih panjang. Biasanya hanya 1 minggu, kini ada waktu 2 minggu untukmu.
Oiya, karena tengah pekan ini akan ada leg kedua babak 16 besar Liga Champions, ada pertanyaan mengenai siapa top skor klub di panggung terbesar Eropa itu lho. Jadi kamu harus teliti.
Sudah siap? Caranya masih sama kok. Kamu hanya tinggal menjawab pertanyaan-pertanyaan yang muncul di dalam Interactive Content di bawah ini. Isikan informasi mengenai kamu, dan jawab pertanyaannya.
Agar semakin menarik, Bola.net menyediakan hadiah yang sangat menarik nih buat Bolaneters. Kamu yang mampu menjawab pertanyaan dengan paling tepat akan berkesempatan mendapatkan hadiah berupa voucher belanja dari Bukalapak senilai Rp250rb.
Dengan voucher itu, kamu bisa belanja banyak merchandise menarik di Bukalapak lho. Jangan lupa, Kuis Jago Bola volume 3 ini dimulai sejak artikel tayang dan bakal ditutup pada hari Senin, 29 Maret 2021 pukul 23:59 WIB.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









