AC Milan Hari Ini Akan Rekrut Legrottaglie
Editor Bolanet | 31 Januari 2011 09:00Legrottaglie sendiri baru saja memberikan konfirmasi bahwa paling lambat hari besok, ia sudah akan bergabung ke San Siro dan tak lagi berseragam Hitam-Putih.
Padahal sebelumnya diyakini sang bek akan bergabung dengan klub kota kelahirannya , namun skenario berubah cepat menjelang deadline transfer, ia kini malah mengarah ke Milan Merah.
"Besok saya akan menandatangani kontrak untuk AC Milan," ucap mantan pemain Chievo tersebut kepada Sky Sport Italia petang hari kemarin waktu Italia.
"Apakah saya akan kecewa, harus mengakhiri hubungan saya dengan Juventus lewat cara yang seperti ini? Kita lihat saja nanti setelah ini,"
"Ketika nanti saya mengucapkan kata perpisahan kepada semua orang yang ada di Juventus, saya akan mengatakan apa yang saya pikirkan dan saya rasakan,"
Pemain yang kini telah berusia 34 tahun tersebut bergabung ke Turin sejak tahun 2033 yang lalu, dan lebih sering dipinjamkan selama itu, seperti ke ataupun .
Milan memang terpaksa melakukan pembelian darurat di sektor bek tengah, karena Alessandro Nesta cedera parah pada bahunya, dan nampaknya bakal memakan waktu yang panjang proses penyembuhannya. (foti/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
AI Jadi Penentu Arah Baru Industri Pertambangan Indonesia
News 16 Oktober 2025, 15:21 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Barcelona vs Girona: Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 16 Oktober 2025, 15:13 -
Jadwal BRI Super League Pekan Ini Live di Indosiar dan Vidio, 16-20 Oktober 2025
Tim Nasional 16 Oktober 2025, 15:10 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Liverpool vs Manchester United di Vidio
Liga Inggris 16 Oktober 2025, 15:09 -
Dicari Fimela SuperMom Paling Inspiratif, Kamu Bisa jadi Penentunya!
Lain Lain 16 Oktober 2025, 15:09 -
Fimela Mom Segera Hadir, Ruang Apresiasi Spesial untuk Para Ibu Hebat
Lain Lain 16 Oktober 2025, 14:58
LATEST EDITORIAL
-
5 Top Skor Kualifikasi Piala Dunia: Ronaldo Pecahkan Rekor!
Editorial 15 Oktober 2025, 23:09 -
10 Transfer Terburuk Premier League Musim Panas Ini, Florian Wirtz Masuk!
Editorial 15 Oktober 2025, 22:41 -
8 Negara Besar yang Belum Pernah Lolos ke Piala Dunia: Ada India dan Indonesia
Editorial 15 Oktober 2025, 22:18 -
5 Mantan Anak Buah Arsene Wenger yang Kini Menjadi Pelatih
Editorial 15 Oktober 2025, 00:03