Agen Tak Garansi Vidic Bertahan di Inter Musim Depan
Editor Bolanet | 13 Maret 2015 19:10
Pemain asal Serbia itu merapat ke Giuseppe Meazza pada awal musim ini. Ia didatangkan secara gratis setelah kontraknya bersama Manchester United habis pada akhir musim lalu.
Namun sampai sejauh ini Vidic tampak kesulitan untuk menembus tim utama Nerazzuri. Terlebih di bawah kendali Roberto Mancini, pemain berusia 33 tahun itu kerap keluar masuk bangku cadangan.
Beredar rumor bahwa Vidic akan kembali ke Old Trafford pada musim panas mendatang. Silvano Martina, agen Vidic, memancing spekulasi dengan mengatakan bahwa masa depan kliennya di Inter belum jelas meski merasa bahagia di klub.
Dia baik-baik saja. Inter adalah klub besar dan semua pemain pasti senang memakai jersey mereka. Apakah dia akan berada di Inter musim depan? Saya bukan seorang paranormal. Saya tidak bisa melihat ke masa depan, ujar Martina kepada FCInterNews.[initial]
Baca Juga:
- Sevilla, Zenit, Wolfsburg dan Napoli Pegang Kendali
- Mancini: Gol-gol Wolfsburg Adalah Pemberian Inter
- Highlights UEL: Vfl Wolfsburg 3-1 Inter Milan
- Review: De Bruyne Tumbangkan Inter Milan
- Matthaus: Inter Tak Puas Dengan Performa Podolski
- Jovetic Setuju Gabung Inter
- Bergomi Minta Inter Fokus Liga Europa Ketimbang Serie A
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






