Alejandro Gomez, Pemain Paling Kreatif di Serie A
Gia Yuda Pradana | 4 Maret 2017 15:17
Bola.net - - Siapakah pemain paling kreatif di Serie A 2016/17 sejauh ini? Jika pertimbangannya adalah jumlah operan berpeluang gol yang diciptakan untuk rekan-rekannya, maka Alejandro Gomez dari lah jawabannya.
Di Serie A musim ini, Gomez sudah merancang total 65 peluang gol dalam 26 penampilan. Jumlah goalscoring chances itu lebih banyak dibandingkan pemain-pemain lainnya.
Dia unggul 10 atas pemain di peringkat dua. Pemain tersebut adalah kapten Napoli, Marek Hamsik. Di bawahnya lagi adalah Senad Lulic dari Lazio.
Pemain yang merancang peluang gol terbanyak di Serie A 2016/17 sejauh ini:
65 - Alejandro Gomez (Atalanta)
55 - Marek Hamsik (Napoli)
53 - Senad Lulic (Lazio)
52 - Mohamed Salah (AS Roma)
51 - Valter Birsa (Chievo)
50 - Antonio Candreva (Inter Milan)
49 - Felipe Anderson (Lazio)
48 - Suso (AC Milan)
48 - Joao Mario (Inter Milan)
47 - Jose Callejon (Napoli).
Gomez bisa dibilang merupakan salah satu pemain terbaik Atalanta di Serie A musim ini. Selain kreatif dalam merancang peluang, dia juga tajam di depan gawang.
Sejauh ini, pemain 29 tahun Argentina tersebut sudah mengukir lima assist dan mencetak sembilan gol untuk Atalanta dalam 26 pertandingan di Serie A 2016/17.
Klik juga:
- Head-to-head: Udinese vs Juventus
- Head-to-head: Cagliari vs Inter Milan
- Head-to-head: AC Milan vs Chievo
- Head-to-head: AS Roma vs Napoli
- Batistuta dan Rekor Yang Dua Dekade Belum Juga Terpatahkan
- Juninho Pernambucano, Pembunuh Bersenjatakan Tendangan Bebas
- Valencia 2001-2004, Kala Kelelawar Mestalla Ditakuti Seantero Spanyol dan Eropa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










