Ambrosini Pergi, Montolivo Kapten Milan
Editor Bolanet | 12 Juni 2013 06:00
Ambrosini, 36, sudah 18 tahun memperkuat Milan sejak hijrah dari Cesena pada 1995. Gelandang Italia itu diserahi ban kapten warisan Paolo Maldini 2009 silam.
Kebersamaan kami dan Ambrosini akan berakhir karena dia takkan memperpanjang kontraknya, terang Adriano Galliani seperti dikutip Football Italia.
Jika (wakil kapten) Christian Abbiati setuju, maka kapten Milan berikutnya adalah Montolivo, pungkas sang wakil presiden Rossoneri.
Keputusan menjadikan Montolivo kapten terbilang mengejutkan. Pasalnya, dia baru satu tahun di San Siro sejak direkrut secara cuma-cuma dari .
Ambrosini sendiri dikaitkan dengan kepindahan ke luar Italia. Sejumlah klub Kanada dan Amerika Serikat serta West Ham dikabarkan berminat menampungnya setelah pergi dari Milan. [initial]
Bonera Bertahan, Ambrosini Hengkang
Ambrosini Dikaitkan Dengan West Ham (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Inginkan Gelandang Barcelona Ini, Hansi Flick: Gak Dulu!
Liga Inggris 29 Januari 2026, 15:34
-
Bintang AC Milan Ini Jadi Target Transfer Manchester United?
Liga Inggris 29 Januari 2026, 15:24
-
Yah! Ruben Neves Batal Gabung Manchester United?
Liga Inggris 29 Januari 2026, 15:14
-
Fabrizio Romano: Cole Palmer Pindah ke MU?
Liga Inggris 29 Januari 2026, 15:01
-
Dua Klub Inggris Berminat Angkut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Inggris 29 Januari 2026, 14:52
LATEST UPDATE
-
Florian Wirtz yang Mulai Menggigit Bersama Liverpool
Liga Inggris 29 Januari 2026, 18:59
-
Troy Deeney Panaskan Situasi: Tantang Bek Manchester United ini Berduel
Liga Inggris 29 Januari 2026, 18:04
-
Peluang Transfer Nathan Ake Dari Man City ke AC Milan Masih Terbuka?
Liga Italia 29 Januari 2026, 17:38
-
AC Milan Buru Amunisi Baru, Musim Depan Bakal Ada 2 Pemain Kroasia di San Siro?
Liga Italia 29 Januari 2026, 17:13
LATEST EDITORIAL
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30
-
6 Calon Pengganti Casemiro di Manchester United
Editorial 27 Januari 2026, 10:41
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04










