Ambrosini Resmi Berkostum Fiorentina
Editor Bolanet | 5 Juli 2013 05:07
Ambrosini, 36, berstatus free agent setelah kontraknya bersama Milan habis bulan kemarin. Sempat dikaitkan dengan sejumlah klub, termasuk West Ham, bintang veteran itu akhirnya memutuskan untuk tetap di Serie A. Artemio Franchi pun dipilihnya setelah pergi dari San Siro.
Lewat situs resminya, FIorentina mengkonfirmasikan: ACF Fiorentina telah merampungkan perekrutan Massimo Ambrosini. Mantan gelandang Italia tersebut sudah menandatangani kontrak satu tahun sampai 30 Juni 2014.
Menurut kubu Fiorentina, mereka menggaet Ambrosini karena dia adalah sosok pemain yang kaya pengalaman. Selama 17 tahun berseragam Milan, Ambrosini telah memenangi sederet trofi bergengsi, termasuk satu Piala Dunia Antarklub, dua Liga Champions, dua Piala Super Eropa, empat Scudetto Serie A, satu Coppa Italia dan dua Supercoppa Italiana.
Di pentas Internasional, Ambrosini pernah merasakan jadi runner-up Piala Eropa bersama Azzurri di Belanda-Belgia pada tahun 2000 silam.
Fiorentina sepertinya berharap pengalaman Ambrosini dapat membantu mereka mewujudkan ambisi untuk finis di zona Liga Champions musim depan. [initial]
Grazie Capitano Ambrosini
Ambrosini Pergi, Montolivo Kapten Milan (vio/foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
LATEST UPDATE
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26






