'Balotelli Selalu Bersikap Baik Untuk Italia'
Editor Bolanet | 9 Januari 2013 11:35
Komentar tersebut muncul, usai sehari sebelumnya pemilik klub AC Milan, Silvio Berlusconi melontarkan kritik kepada pemain Manchester City itu. Berlusconi secara tegas menilai Balotelli tak ubahnya seperti sebuah apel busuk.
Pendapat Berlusconi dianggap sebagai bentuk penolakan atas rencana Rossoneri, yang berniat memboyong striker 22 tahun itu ke San Siro. Akan tetapi pendapat tersebut rupanya dibantah oleh Abete.
Petinggi badan sepakbola Italia itu menganggap bahwa Balotelli selalu berperilaku baik ketika bersama timnas Italia. Menurutnya, hal itu tak lepas dari peran seorang Cesare Prandelli.
Saya membicarakannya sebagai seorang pemain timnas, bukan untuk konteks lainnya. Balotelli selalu berperilaku baik bersama Azzurri, tegas Abete.
Kami memiliki seorang pelatih seperti Prandelli, yang sudah membuktikan kemampuan untuk menangani para pemain, baik di luar maupun di dalam lapangan, menghukum bila perlu atau dapatkan yang terbaik dari mereka. (gl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










