Bek Roma Jadikan Leicester Sumber Inspirasi
Editor Bolanet | 13 Mei 2016 11:42
Roma tertinggal dua poin dari Napoli. Pada giornata pemungkas, Roma akan bertandang ke markas AC Milan, sedangkan Napoli cuma menjamu . Menurut Manolas, Roma harus menjadikan Leicester City yang menjuarai Premier League 2015/16 sebagai sumber inspirasi.
Akan sangat sulit untuk bisa finis peringkat dua. Namun, kami harus tetap berusaha karena kita tak pernah tahu apa yang bisa terjadi dalam sepakbola, kata Manolas seperti dikutip Gazzetta World.
Contohnya adalah Leicester City. Mereka telah melakukan sesuatu yang istimewa, bahkan lebih spesial dari yang ditunjukkan Yunani ketika menjuarai EURO 2004.
Roma akan pergi ke Milan untuk menang. Meski Napoli melakoni laga yang lebih mudah melawan Frosinone, kami masih bisa berharap, imbuhnya.
Jalan Napoli dianggap lebih mudah karena Frosinone sudah pasti degradasi. Sementara itu, Milan masih berjuang untuk peringkat enam. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01 -
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
Liga Italia 21 Oktober 2025, 21:47 -
PSV Eindhoven vs Napoli: Kota Teknologi Bertemu Kota Seni di Liga Champions
Liga Champions 21 Oktober 2025, 16:25
LATEST UPDATE
-
Repsol Resmi Balik ke MotoGP 2026 dengan Peran Baru, Tak Lagi Jadi Sponsor Tim Balap
Otomotif 23 Oktober 2025, 10:30 -
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04