Berlusconi Sebut Thohir Tak Mampu Urus Inter
Editor Bolanet | 10 Mei 2015 22:26
Thohir resmi mengambil alih Inter dari tangan Massimo Moratti pada Oktober 2013 lalu. Harapan para Interisti pun membumbung tinggi. Mereka berharap kehadiran owner baru itu akan bisa membawa tim kesayangannya berprestasi lagi di semua ajang kompetisi.
Namun, lama kelamaan kian banyak yang mencela pengusaha asal Indonesia tersebut. Ia dinilai tak becus mengurusi Inter. Hal senada pun diungkapkan oleh Berlusconi.
Moratti menjual klubnya pada Thohir, yang nampaknya tak punya niatan atau kemampuan untuk memberikan dana besar dan membuat Inter menjadi protagonis di Italia dan Eropa, ketus Berlusconi pada Telenord.
Saya, bagaimanapun, mencari seseorang yang bisa menyuntikkan dana besar dan bisa menjaga tim ini tetap kompetitif baik di dalam maupun luar negeri, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Berlusconi Tak Jadi Jual Milan?
- Van Ginkel Bahagia Cetak Gol Perdana di Milan
- Sevilla Bantah Rumor Emery ke Milan
- Inzaghi: Lini Tengah Roma Paling Kuat di Italia
- Duel Berat Kontra Roma, Milan Bawa 4 Primavera
- Gattuso: Juventus Kebanggaan Italia
- Gattuso: Hentikan Messi? Tendang Saja Dia!
- Galliani Mulai Usahakan Ibrahimovic Kembali ke Milan
- Gattuso Prioritaskan Latih AC Milan
- Cepat Menua Karena Pikirkan Milan, Gattuso Sarankan Inzaghi Rileks
- Striker AC Milan Sedang Didekati Liverpool
- Nesta: Investor Asing Hanya Berniat Bisnis di Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19










